Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2023

Kriptografi Klasik2 oleh Fadhlina Shifa Hanum

Gambar
 Kriptografi Klasik 2 Beberapa Cipher Klasik Caesar Cipher  Vigenere Cipher  Playfair Cipher  Affine Cipher Hill Cipher  Enigma Cipher  Vigènere Cipher  Termasuk ke dalam cipher abjad-majemuk (polyalpabetic substitution cipher ).   Dipublikasikan oleh diplomat (sekaligus seorang kriptologis) Perancis, Blaise de Vigènere) pada abad 16 (tahun 1586).  Tetapi sebenarnya Giovan Batista Belaso telah menggambarkannya pertama kali pada tahun 1553 seperti ditulis di dalam bukunya La Cifra del Sig. Giovan Batista Belaso   Algoritma tersebut baru dikenal luas 200 tahun kemudian yang oleh penemunya cipher tersebut kemudian dinamakan Vigènere Ciphe Cipher ini berhasil dipecahkan oleh Babbage dan Kasiski pada pertengahan Abad 19 (akan dijelaskan pada bahan kuliah selanjutnya). Vigènere Cipher digunakan oleh Tentara Konfiderasi (Confederate Army) pada Perang Sipil Amerika (American Civil war).  Perang Sipil terjadi setelah Vigènere C...

Tugas 3 Shifa : Kriptografi Klasik

Gambar
Nama : Fadhlina Shifa Hanum Nim : 2103015046 Kelas : 4D  Kriptografi Klasik Cipher  didalam kriptografi klasik disusun oleh dua teknik dasar  Teknik substitusi : mengganti huruf plainteks dengan huruf cipherteks Teknik transposisi : mengubah susunan atau posisi huruf plainteks ke posisi lainnya. Ada dua macam cipher di dalam kriptografi klasik Cipher Substitusi (Substitution Ciphers) Cipher Transposisi (Transposition Ciphers) 1. Cipher Substitusi contoh : caesar cipher ketentuan : tiap huruf alfabet digeser 3 huruf ke kanan Pi : A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z Ci : D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z A B C contoh :  plainteks : awasi asterrix dan temannya obelix cipherteks : DZDVL DVWHULA GDQ WHPDQQBA REHOLA supaya lebih aman, cipherteks dikelompokan ke dalam kelompok n-huruf, misalnya kelompok 4-huruf:  semula : DZDVL DVWHULA GDQ WHPDQQBA REHOLA menjadi : DZDV LDVW HULA GDQW HPDQ QBAR EHOL A atau membuang semua spasi :  DZDVLD...

Tugas 2 Shifa : Resensi Berita

Gambar
Dosen Uhamka Optimistis Generasi Muda Indonesia Punya Potensi di Bidang IT   Abdullah Mudzakir, seorang siswa SMK 8 Semarang yang duduk dibangku kelas XI dan bertempat tinggal di Dusun Karangbolo, Desa Lerep, Kecamatan Ungaran Barat, Kabupaten Semarang. Kini ia dikenal oleh warganet karena kepandaiannya dalam dunia IT dan coding mendapat pengakuan dari Google Inc. Dikutip dari laman detikjateng, Abdullah Mudzakir yang kerab disapa Dzakir ini mendapatkan hadiah 5.000 USD atau setara Rp 75 juta saat berhasil menemukan bug atau celah kerentanan dalam sistem Google. Di dalamnya, ia menjelaskan bahwa sejak duduk dibangku SMP kelas 3 telah otodidak belajar coding dengan memakai laptop kakaknya. Sehubung dengan kehebatan Dzakir, Endy Sjaiful Alim selaku dosen Fakultas Teknologi Industri dan Informatika Universitas Muhammadiyah Prof DR HAMKA (FTII Uhamka) sekaligus Kepala Badan Pengembangan Teknologi dan Informasi (BPTI) Uhamka menanggapi secara optimis bahwa generasi muda bangsa Indonesia...

Kriptografi dan Keamanan Informasi Oleh Shifa

Nama: Fadhlina Shifa Hanum NIM : 2103015046 Kelas : 4D Pengantar Kriptografi Kriptografi • Merupakan kakas (tool) yang sangat penting di dalam keamanan informasi • Kata cryptography berasal dari bahasa Yunani: cryptós (secret) gráphein (writing) Artinya "secret writing" definisi lainnya : Kriptografi adalah ilmu yang mempelajari teknik-teknik matematika yang berhubungan dengan aspek keamanan informasi seperti kerahasiaan, integritas data, serta otentikasi (Menez, 1996) Kriptografi: ilmu dan seni untuk menjaga keamanan pesan. (schnier, 1996) Aman artinya:  1. Terjaga Kerahasiannya (confidentiality) 2. Terjaga Keasliannya (data intergity)  3. Yakin pengirim pesan adalah asli (authentication), bukan pihak ketiga yang menyamar. 4. Pengirim pesan tidak dapat menyangkal (non repudation) telah mengitim pesan Layanan Kriptografi 1. Kerahasiaan pesan (Confidentiality/privacy/secrecy) 2. Keaslian pesan (Data integrity) 3. Keaslian pengirim dan penerima pesan (Authentication) 4. Anti pe...

Tugas 1 Shifa : Kriptografi 4DTI23

Kontrak Belajar Kriptografi dan Keamanan Informasi  1.  Perkuliahan ini dengan Bobot 3 SKS, diselenggarakan tiap Hari Selasa,  07.50-10.200. 2.  Mohon untuk selalu membaca doa sebelum dan setelah belajar.  3.  Mohon mengisi daftar hadir paling lambat 30 menit setelah jadwal dimulai, pada hari dan tanggal perkuliahan dijadwalkan.  4.  Setiap mahasiswa diwajibkan memiliki BLOG PRIBADI untuk mengerjakan tugas kuliah. 5. Bagi yang sebelumnya sudah punya BLOG PRIBADI dianjurkan untuk menggunakan BLOG PRIBADI yang sudah lama tersebut. 6. Bagi yang belum punya silahkan membuat BLOG berbasis BLOG SPOT dengan berbasis gmail.  7. Perkuliahan ini dirancang untuk dilaksanakan dalam 16 pertemuan termasuk UTS dan UAS 8. Mahasiswa diwajibkan mengikuti UTS dan UAS untuk bisa memperoleh nilai Akhir. 9. Bila pada saat UTS dan atau UAS mahasiswa berhalangan diwajibkan untuk menghubungi kesekretariatan untuk meminta ujian susulan. 10. Selamat mengikuti perkuliah...